Ikut dan jadi bagian dakwah
Yayasan Ashhab Ummul Quraa
Berkontribusi dalam Sosial Muamalat Ibadah/Keagamaan
Ahlan wa Sahlan
YAYASAN ASHHÂB UMMUL QURÂ
Sosial Muamalat dan Ibadah/Keagamaan
Dana Abadi Literasi Islami Gratis
Pendidikan dan Sosial Keagamaan
Deskripsi Program : Pustaka Ummul Qurâ merupakan salah satu wahana da'wah bil kitâb yang berkiprah di bidang literasi saat budaya baca tulis meredup dan budaya kerumunan virtual merekah, padahal ada banyak pengetahuan, kebijaksanaan dan pengalaman dari buku-buku untuk mencerdaskan pribadi maupun umat.
Pun keberadaan wahana ini terinspirasi dari sebuah lembaga wakaf – Isik Kitâbevi Waqf (Hakîkat Kitâbevi) – yang mempublikasikan sekaligus mendistribusikan buku-buku gratis (majânan) keseluruh teritorial di berbagai tempat.
Paling tidak, sebagai lembaga non profit, kehadiran Pustaka Ummul Qurâ dimaksud, tentu saja membutuhkan dana yang cukup besar dalam operasionalnya. Karena itu, diperlukan dana abadi berupa wakaf uang (cash wakaf atau waqf an-nuqûd) untuk membiayai segala aktivitasnya setiap saat.
Lokasi Program : Kota Palu, Sulawesi Tengah
Kebutuhan Wakaf : Wakaf Uang Abadi = Rp1.000.000.000.-
Wakaf Uang Berjangka = Rp1.000.000.000.-
Buku Rekomendasi